Monday, September 28, 2015

Rangkaian Arus Searah

Tahun 2011
Indikator:
-Menentukan hasil pengukuran kuat arus dan atau tegangan listrik.

Tipikal Soal
Contoh:
1) Jika voltmeter AC menunjukkan angka 80 dan batas ukur maksimum voltmeter adalah 300 volt maka tegangan hambatan R1 pada saat pengukuran sebesar....

A. 100 volt
B. 150 volt
C. 200 volt
D. 250 volt
E. 300 volt
(Sumber soal : Fisikastudycenter.com-Modifikasi EBTANAS 1989)

2) Gambar berikut memperlihatkan pengukuran tegangan listrik pada sebuah hambatan dalam suatu rangkaian.

Jika kuat arus yang mengalir pada rangkaian adalah 2 A, maka nilai tegangan sumber listrik sebesar....
A. 120 volt
B. 180 volt
C. 200 volt
D. 220 volt
E. 240 volt
(Sumber soal : Fisikastudycenter.com)

3) Amperemeter dan Voltmeter digunakan untuk mengukur kuat arus dan tegangan pada suatu rangkaian seperti gambar.



Besar tegangan sumber V adalah.....
A. 3 volt
B. 5 volt
C. 6 volt
D. 10 volt
E. 15 volt
(Sumber soal : Soal UN Fisika 2009 P04)

4) Rangkaian sederhana dari hambatan (R) ditunjukkan seperti gambar berikut:



Nilai hambatan R adalah....
A. 1,0 Ω
B. 1,5 Ω
C. 2,0 Ω
D. 2,5 Ω
E. 3,0 Ω
(Sumber soal : Soal UN Fisika 2010 P37)

Perbandingan
Tahun 2010
Kemampuan yang diuji:
-Menggunakan hukum Ohm dan hukum Kirchoff untuk menentukan berbagai besaran listrik dalam rangkaian tertutup.

Tahun 2011
Indikator:
-Menggunakan hukum Ohm dan hukum Kirchoff untuk menentukan berbagai besaran listrik dalam rangkaian tertutup.

Tipikal Soal
Contoh:
1) Perhatikan rangkaian resistor berikut!

Nilai kuat arus I dalam rangkaian adalah....
A. 1,5 A
B. 2,5 A
C. 3,0 A
D. 4,5 A
E. 5,0 A
(Sumber soal : Soal UN Fisika 2010 P37)

2) Diberikan sebuah rangkaian yang terdiri dari dua buah loop dengan tiga buah sumber arus sebagai berikut :
E1 = 6 volt
E2 = 9 volt
E3 = 12 volt

(1) kuat arus listrik pada hambatan R1 adalah 1 A
(2) kuat arus listrik pada hambatan R3 adalah 0,5 A
(3) beda potensial antara titik B dan C adalah 8 volt
(4) energi yang diserap hambatan R1 dalam 3 menit adalah 360 joule
Pernyataan yang benar adalah....
A. 1 dan 4
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 1, 3 dan 4
E. 2, 3 dan 4
(Sumber soal : Fisikastudycenter.com-Listrik Dinamis)

3) Perhatikan gambar rangkaian dibawah.

Ar us yang melewati lampu (L) 12 watt, 12 volt adalah....
A. 0,02 ampere
B. 0,5 ampere
C. 1,0 ampere
D. 1,2 ampere
E. 1,5 ampere
(Sumber soal : Soal EBTANAS 1990)

4) Hasil perhitungan pada gambar rangkaian listrik di bawah ini diperoleh :

(1) I = 1,5 A
(2) I1 = 1 A
(3) I2 = 0,5 A
(4) VAB = − 9 volt
Jawaban yang benar adalah....
A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 1 dan 4
D. 1, 2 dan 3
E. 2, 3 dan 4
(Sumber soal : Fisikastudycenter.com-Modifikasi Soal EBTANAS 1993)

5) Rangkaian sederhana 3 hambatan identik R seperti gambar.



Jika titik A dan C diberi beda potensial 120 volt, maka potensial VAB adalah....
A. 48 volt
B. 72 volt
C. 80 volt
D. 96 volt
E. 100 volt
(Sumber soal : UN Fisika 2010 P04)

Catatan:
Contoh-contoh soal diatas untuk menggambarkan tipe/model soal saja, tidak mengcover seluruh cakupan materi!
Fisikastudycenter.com- Belajar Ujian Nasional (UN) Fisika SMA 2011, membandingkan SKL UN Fisika 2010 beserta kemampuan yang diuji dan SKL UN Fisika 2011 beserta Indikatornya, contoh soal.
SKL No. 5 Indikator kedua (Alat Ukur Listrik) dari tujuh indikator .

SKL No. 5
-Menerapkan konsep dan prinsip kelistrikan dan kemagnetan dalam berbagai masalah dan produk teknologi..

Perbandingan
Tahun 2010
Kemampuan yang diuji:
-Menentukan hasil pengukuran kuat arus dan tegangan listrik.

No comments: